Sembalun Agro Villa, Hotel di Lereng Rinjani
Sembalun Agro Villa adalah sebuah hotel dengan arsitektur modern yang di kelilingi oleh kebun buah-buahan Stroberry, Apel dan sayuran berdiri di atas sebuah bukit di lereng gunung Rinjani, tepatnya di desa Sembalun kecamatan Sembalun kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat. Sembalun Agro Villa adalah tempat yang cocok untuk beristirahat dengan tenang, nyaman dan jauh dari …